Thursday, April 6, 2017
Cara Memasang CISS Infus Canon MG2570 yang benar
Cara Memasang CISS Infus Canon MG2570 yang benar
Alat & Bahan :
- 1 unit printer canon MG2570 lengkap dengan catridge dan kabel-kabelnya,serta CD drivernya
- Obeng bor ukuran 3,6 mm (obeng bor khusus catridge CISS)
- Gunting
- Paket CISS tabung 4 warna Full
- Alat perekat /tali sungut
- Tisu kering
Cara pemasangan :
Pertama, lubangi catridge hitam dan warna dengan bor, lalu beri karet knee seperti gambar dibawah ini
Kedua, beri lubang sedikit (pas untuk slang tinta ) pada body printer bagian samping, lihat gambar
ketiga, potong paskan slang pada lubang catridge dan pasang knee L pada setiap slang,
Keempat, atur posisi slang agar tidak tersangkut saat printer digunakan
Kelima, rekatkan slang agar tidak lepas
Keenam, pasang kedua catridge yang sudah siap digunakan bersama slang infusnya
Ketujuh, rekatkan tabung pada bodi printer agar tidak mudah tumpah, posisikan sejajar printer
terakhir, test printer....
Terima kasih, semoga membantu dan bermanfaat :)
Go to link Download
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.