Tuesday, February 7, 2017

Cara Setting Modem GSM dengan kartu 3 Tri 2015

Cara Setting Modem GSM dengan kartu 3 Tri 2015


Setting GPRS AON & Internet Bulanan

Buatlah Profil Baru di menu profil management pada modem anda yang biasanya terletak pada menu setting --> profil management --> kemudian add atau new. dan Isi menunya dengan isian sebagai berikut :

Profil Name : Tri

Access point name(APN Static) : 3data
User name: 3data
Password: 3data
Dial Number: *99#
Authentication: Default

untuk username dan password dikosongkan saja. Kemudian pilih save atau simpan. Dan Uji Cobalah modem anda dengan kartu 3 (Tri)

selamat mencoba semoga berhasil

Go to link Download

No comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.